Morfologi dan Klasifikasi Ikan Betutu (Oxyeleotris marmorata)

Morfologi dan Klasifikasi Ikan Betutu (Oxyeleotris marmorata)

Klasifikasi Ikan Betutu – Ikan betutu ini banyak ditemukan di perairan yang tenang seperti danau, rawa, waduk dan perairan tenang lainnya terutama di Pulau Sumatra, Kalimantan dan Jawa.

Ikan betutu lebih suka hidup perairan yang dangkal dan tenang.

Ikan betutu tidak senang pada perairan yang deras karena ikan ini sangat fasif atau lebih banyak diam.

Klasifikasi Ikan Betutu

Klasifikasi Ikan Betutu

[table id=86 /]

Morfologi Ikan Betutu

Morfologi Ikan Betutu

  • Bagian kepala besar kemudian mengecil ke bagian ekor.
  • Bentuk Kepala lebih besar bila dibandingkan dengan ukuran tubuh.
  • Tutup insang berupa lempengan yang menutup bagian belakang kepala dan bisa membuka ataupun menutup.
  • Mata kecil dengan bagian tengah berwarna coklat muda dan terdapat bagian berwarna coklat tua yang melingkar seperti cincin.
  • Hidung juga kecil dan terletak di bagian atas kepala sedangkan mulut berada didepan kepala yang membelah hampir sebagian kepala.
  • Seluruh tubuhnya ditutup dengan sisik-sisk kecil, mulai dari belakang kepala sampai perbatasan pangkal ekor.
  • Pada bagian tertentu terdapat bercak-bercak coklat dan hitam, yang divariasi dengan totol-totol dengan warna yang sama.
  • Betutu memiliki sirip yang lengkap.
  • Ikan betutu berwarna merah bata pudar, kecoklatan atau kehitaman, dengan pola-pola gelap simetris di tubuhnya.

 

Demikian sedikit pembahasan mengenai Morfologi dan Klasifikasi Ikan Betutu (Oxyeleotris marmorata) semoga dengan adanya pembahasan ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan untuk kita semua, dan kami ucapkan Terima Kasih telah menyimak ulasan kami.

Baca juga artikel tentang :