Kandungan Gizi Ikan Asin

ikan asin

Kandungan Gizi Ikan Asin – Ikan merupakan salah satu sumber gizi penting untuk manusia. Ikan telah dimanfaatkan oleh manusia sebagai bahan pangan sejak dahulu.

Ikan asin bukan hanya dikenal di negara Indonesia tapi ada juga di beberapa negara-negara lain seperti malaysia, thailand, singapura dan masih banyak lagi negara lainnya.

Ikan asin selain harganya yang terjangkau dan mudah didapat ternyata dapat di konsumsi oleh manusia tanpa memandang usia, mulai dari anak-anak, orang dewasa, hingga orang tua.

Berikut Tabel Kandungan Gizi Ikan Asin atau Ikan Peda:

tabel kandungan gizi ikan peda

Demikian sedikit pembahasan mengenai Kandungan Gizi Ikan Asin semoga dengan adanya pembahasan ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan untuk kita semua, dan kami ucapkan Terima Kasih telah menyimak ulasan kami.

Baca juga artikel tentang: